Masakan rumahan masakan sehat

Senin, 13 April 2020

Perkedel Jagung Lembut-Praktis

Tidak perlu ribet bikin perkedel jagung
untuk persiapan sarapan pagi hari
lihat resep saya ini di cookpad...
Ayo mencoba...

https://cookpad.com/id/resep/6351166-perkedel-jagung-lembut-praktis?via=profile


















Bahan-bahan

  1. 5 jagung diiris kecil
  2. 2 butir telur ayam
  3. 4 sdm tepung bumbu
  4. 5 biji tahu ukuran sedang
  5. 1 helai daun prei
  6. 5 biji cabe diiris halus atau sesuai selera pedas
  7. 3 siung bawang putih diiris
  8. 1 sdt garam
  9. Secukupnya lada
  10. Secukupnya minyak utk menggoreng

Langkah-Langkah

  1. Letakkan telur ayam di dasar blender, jagung iris dan tambahkan bawang putih iris, garam, dan lada trus diblender

  2. Remas tahu dg tangan, masukkan kedalam blenderan jagung bersama tepung bumbu, cabai iris, dan daun prei iris

    Perkedel Jagung Lembut & Praktis langkah memasak 2 foto
  3. Ambil sesendok demi sesendok, goreng dalam minyak panas hingga kuning keemasan.

    Perkedel Jagung Lembut & Praktis langkah memasak 3 foto
Anna Swastira
Diterbitkan oleh
Anna Swastira
pada Selasa, 20 November 2018
Menulis kembali resep yg biasa dimasak... Hanya sedikit hobby, disamping profesi yg menyita banyak waktu....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar